Konsuler Iran di Damaskus, Suriah, dibombardir rudal Senin (1/4/2024) waktu setempat. Kejadian itu menewaskan 11 orang, termasuk tiga jenderal senior Iran.
Haiti menjadi sorotan dunia. Ini terjadi setelah gangster berhasil menguasai ibu kota negara itu, Port-au-Prince. Tapi dari mana senjata mereka berasal?