Republika Online RSS Feed
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Dihadapkan pada kegagalan bisnis kurma karena kelangkaan sumber daya, petani Irak Ismail Ibrahim telah menanam pohon sidr atau bidara, yang membutuhkan lebih sedikit air selama krisis irigasi. Irak...
ANTARIKSA -- 18 tahun yang lalu, prahara besar menimpa Pluto dengan pencopotan paksa statusnya sebagai planet. Kini, riak pertentangan kembali menggeliat dengan bersatunya komunitas pendukung Pluto...
REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA--Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI resmi meluncurkan tahapan penyelenggaraan Pilkada Serentak 2024 di Candi Prambanan, Kabupaten Sleman, DI Yogyakarta, Ahad (31/3/2024) malam. Ketua KPU RI Hasyim Asy’ari bersama Sekretaris...
REPUBLIKA.CO.ID, SEMARANG--Polisi mengamankan 19 anggota geng yang melakukan konvoi dengan menggunakan sepeda motor di jalan protokol Kota Semarang, Jawa Tengah, Ahad (31/3/2024) malam. "Gangster bersepeda motor ini melakukan konvoi yang meresahkan...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA--Pengamat politik dari UIN Syarif Hidayatullah Dedi Kurnia Syah menilai pujian Prabowo Subianto ke Golkar, merupakan bukti pengakuan dan kontribusi Partai Golkar untuk pasangan Prabowo-Gibran. "Sanjungan itu sebagai ekspresi pengakuan...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Mufti Mesir Syauqi Alam pernah menjelaskan satu doa yang bisa diucapkan dengan mudah untuk meminta perlindungan dari segala jenis marabahaya dan kejahatan di dunia.Dalam satu kesempatan,...