esgnow.republika.co.id
REPUBLIKA.CO.ID, LUBUK SIKAPING -- Pemerintah daerah berupaya meningkatkan pendapatan asli daerah (PAD) melalui pengelolaan sampah. Hal ini salah satunya sedang diupayakan Pemerintah Kabupaten Pasaman, Sumatra Barat. Pemkab Pasaman menyatakan sedang menyiapkan...
REPUBLIKA.CO.ID, BULELENG -- Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Buleleng, Bali, mewajibkan penggunaan tumbler untuk kalangan aparatur sipil negara (ASN). Kebijakan ini untuk mengurangi timbunan sampah plastik di daerah tersebut. Tidak boleh lagi ada air...
REPUBLIKA.CO.ID, ROMA -- Negara-negara di seluruh dunia berkumpul di Roma pada pekan ini untuk membahas bagaimana menghasilkan 200 miliar dolar AS per tahun untuk melestarikan biodiversitas. Negara-negara juga akan mendorong...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kepala daerah di Jabodetabek diharapkan dapat serius menyelesaikan permasalahan beban sosial dan ekonomi masyarakat yang berkaitan erat dengan krisis iklim dan lingkungan. Menurut Greenpeace Indonesia, ada lima...
REPUBLIKA.CO.ID,  JAKARTA -- Biro Kemahasiswaan Universitas Mercu Buana (UMB) menginisiasi program bernama SDGs Project. Program ini dirancang untuk mahasiswa baru dengan tujuan mengembangkan kemampuan analisa serta meningkatkan kepedulian terhadap permasalahan...
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA - Konsisten dalam komitmen terhadap keberlanjutan dan praktik bisnis berwawasan lingkungan, Pertamina Patra Niaga kembali mencatatkan prestasi gemilang dalam anugerah Program Penilaian Peringkat Kinerja Perusahaan (PROPER) 2024 yang...