Republika.co.id - Sholat merupakan tiang agama yang menjadi amalan wajib bagi setiap muslim. Ibadah ini memiliki kedudukan penting dalam kehidupan sehari-hari untuk mendekatkan diri kepada Sang Pencipta, Allah...
Republika.co.id, Menjalankan sholat adalah salah satu cara seorang Muslim untuk mendekatkan diri kepada Allah SWT. Sholat tidak hanya merupakan ibadah ritual, tetapi juga menjadi sarana untuk mendapatkan ketenangan jiwa...
REPUBLIKA.CO.ID, PADANG -- Memuji Allah SWT merupakan bagian dari amal ibadah yang memiliki keutamaan. Alquran menjelaskan cara memuji dan mengagungkan Allah SWT.
Cara tersebut dijelaskan dalam Surah Al-Isra' Ayat 111...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Setiap manusia telah mendapatkan rezekinya masing-masing dari Allah SWT. Dan, ada keutamaan bagi orang beriman yang ridha kepada Allah dengan rezeki meski mendapat sedikit.Dalam sebuah hadits...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ada keutamaan jika seseorang mendapatkan cahaya Islam. Hal ini akan membuat orang yang mendapat cahaya Islam tersebut akan mempersiapkan kematiannya dengan cara sebaik-baiknya.Dikutip dari kitab Fadhilah...
REPUBLIKA.CO.ID, PADANG -- Allah berfirman dalam Alquran Surat Al-Hijr Ayat 94-95:
فَاصْدَعْ بِمَا تُؤْمَرُ وَاَعْرِضْ عَنِ الْمُشْرِكِيْنَ اِنَّا كَفَيْنٰكَ الْمُسْتَهْزِءِيْنَۙ
Maka sampaikanlah (Muhammad) secara terang-terangan segala apa yang diperintahkan (kepadamu) dan...