pemilukita.republika.co.id
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Hakim konstitusi Arsul Sani mengatakan, pemilihan umum (Pemilu) sebagai kontestasi demokratis memang bukanlah kompetisi yang sepenuhnya seimbang. Kompetisi dalam pemilu bersifat asimetris, terutama ketika salah satu kontestan...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Mahkamah Konstitusi (MK) menilai, Presiden Jokowi tidak melakukan tindakan nepotisme terkait anaknya, Gibran Rakabuming Raka, menjadi cawapres dan memenangi Pilpres 2024. Hal ini merupakan bagian pertimbangan dalam...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Mahkamah Konstitusi (MK) menyatakan, dalil-dalil yang dikemukakan pasangan Anies-Muhaimin agar majelis hakim mendiskualifikasi pasangan Prabowo-Gibran tidak beralasan menurut hukum. Hal itu disampaikan dalam sidang pembacaan putusan atas...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA- Wakil Presiden RI, KH Ma’ruf Amin, mengimbau seluruh masyarakat dan unsur-unsur yang berkaitan dengan Pemilu Presiden Wakil Presiden 2024 agar menghormati putusan Mahkamah Konstitusi (MK) tentang gugatan hasil...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Paslon nomor urut 01 Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar ‘AMIN’ akan hadir dalam sidang putusan sengketa perselisihan hasil pemilihan umum (PHPU) Pilpres di Mahkamah Konstitusi (MK) pada Senin (22/4/2024)....
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA --Kepala Biro Penerangan Masyarakat (Karopenmas) Divisi Humas Polri Brigjen Pol Trunoyudo Wisnu Andiko mengatakan bahwa Polri berkomitmen mengawal hingga tuntas proses Pemilu 2024, termasuk pengamanan pada pengumuman...