REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- Ratusan pemudik kembali ke perantauan masing-masing melalui layanan mudik gratis 2025 yang diselenggarakan oleh pemerintah melalui Kementerian Perhubungan (Kemenhub), Sabtu (5/4/2025), siang. Mereka dilepas secara serentak dari...