REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA -- Sejumlah buruh angkut atau portir berebut menaiki tangga memasuki Kapal Motor (KM) Dorolonda yang bersandar di Dermaga Jamrud Utara, Pelabuhan Tanjung Perak, Surabaya, Jawa Timur, Rabu...
REPUBLIKA.CO.ID, Federasi Bulu Tangkis Dunia (BWF) mengumumkan penjatuhan sanksi terhadap sejumlah pebulu tangkis Indonesia yang dituduh melakukan match fixing. Kasus lama ini mencuat pada 2021 silam dan baru diumumkan...
REPUBLIKA.CO.ID, BATANG -- Polisi bersiap memusnahkan botol minuman keras saat ungkap kasus di Polres Batang, Jawa Tengah, Selasa (2/4/2024).
Polres Batang berhasil menyita 929 botol minuman keras (miras), 4 jerigen...
REPUBLIKA.CO.ID, BEIJING -- Presiden Cina Xi Jinping mengadakan pembicaraan dengan Presiden terpilih Indonesia, Prabowo Subianto, di Balai Agung Rakyat, Beijing, Senin (1/4/2024).
Xi Jinping mengucapkan selamat kepada Prabowo Subianto atas...
REPUBLIKA.CO.ID, MATARAM -- Penumpang menunggu di luar bus sebelum keberangkatan di Terminal Mandalika, Mataram, NTB, Senin (1/4/2024).
Dinas Perhubungan NTB memberlakukan tarif angkutan penumpang antarkota dalam provinsi (AKDP) dengan ambang...
REPUBLIKA.CO.ID, SOLO -- Petugas melakukan inspeksi keselamatan lalu lintas dan angkutan jalan (ramp check) terhadap armada bus di Pool bus Mata Trans, Solo, Jawa Tengah, Senin (1/4/2024).
Kegiatan yang digelar oleh...