PT Summarecon Agung Tbk. (SMRA) mencatat, laba yang dapat diatribusikan kepada pemilik entitas induk naik sebesar 22,48% secara tahunan (year on year/yoy).
Asuransi Tugu Pratama Indonesia (TUGU) atau dikenal sebagai Tugu Insurance, akan menggelar Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan pada Senin 29 April 2024 mendatang.